Pertemuan Bulanan Paguyuban Pelestarian Budaya Bandung - Februari

Studi Pemetaan Kawasan Bersejarah di Bandung




Membahas hasil survey dan studi yg dilakukan untuk mengenali potensi dan masalah kawasan tersebut terutama terkait aspek kesejarahan & heritage (cagar budaya) 

Jumat, 26 februari 2016 
Jam 19.00 - 21.00 
Gedung Indonesia Menggugat 
Jl. Perintis Kemerdekaan no.5 Bandung. 

Untuk informasi & reservasi : 082116905777 - Koko Qomara Terbuka untuk umum & gratis.

==============================================
Yang berminat silakan hubungi kontak person diatas, saya disini hanya bantu sebarkan saja, semoga berguna :)

No comments:

Post a Comment

Tulisan anda akan di moderasi oleh admin.

Featured Post

Kelebihan dan Kekurangan Rumah Kontainer

Memahami Rumah Kontainer Rumah kontainer. Gagasan mengubah sebuah kontainer menjadi rumah yang nyaman dan berkelanjutan bisa menjadi suatu i...